Menjadi Peneliti Cilik di Fruit Science Bersama Pongo dan Prof. Durio

Bagi kalian yang akan merayakan long weekend diakhir bulan Maret ini, Ayo ke Taman Buah Mekarsari, Berlokasi di daerah Cileungsi-Bogor, Taman Buah Mekarsari  bisa jadi tempat asyik untuk menghabiskan long weekend bersama keluarga dan teman-teman, menghadirkan acara seru dan EDUTAIMENT  yaitu acara FRUIT SCIENCE bersama PONGO dan Professor  Durio, adik-adik peserta program FRUIT...
Read More...